Categories: Daerah

Berbagi Masa Pandemi Wujud Bhakti Brimob Kepada Masyarakat

 

Tebingtinggi | Konstruktif.id

Kegiatan berbagi kepada sesama khususnya dimasa Pandemi Covid-19 merupakan wujud Bhakti Brimob kepada warga masyarakat. Hal ini sesuai dengan semboyan ‘Brimob Untuk Indonesia.’

Demikian disampaikan Dansat Brimob Polda Sumut Kombes Pol Suheru SIK MH melalui Danyon B Pelopor Kompol Endra Budianto saat penyaluran paket sembako, Sabtu (13/2) di Dusun II Desa Joman Baru/Tasik Kecamatan Air Joman Kabupaten Asahan.

Kegiatan penyaluran paket sembako dilaksanakan Kompi 3 Batalyon B Pelopor Sat Brimob Polda Sumut, dipimpin Danki 3/B AKP Abdul Hakim Harahap MH, kepada warga masyarakat kurang mampu.

Melalui Danyon B Pelopor, Dansat Brimob Polda Sumut berpesan agar terus melakukan kegiatan berbagi ini kepada warga masyarakat yang membutuhkan. Karena saat pandemi Covid-19 ini, banyak masyarakat yang membutuhkan bantuan khususnya sembako.

“Bapak Dansat Brimob Poldasu juga berpesan kepada warga masyarakat agar tetap menjalankan Protokol Kesehatan dengan selalu memakai masker saat beraktifitas, menjaga jarak, rajin mencuci tangan, menghindari kerumunan dan mengurangi mobilitas,” ujar Danyon B Kompol Endra Budianto.

Kegiatan Bhakti Sosial penyaluran paket sembako yang rutin dilaksanakan Jajaran Batalyon B Pelopor Sat Brimob Polda Sumut ini mendapat respon positif warga masyarakat. Warga masyarakat berharap semoga Satuan Brimob Semakin Jaya dan terus peduli terhadap masyarakat tidak mampu. (Samsudin Silitonga).

Redaksi

Recent Posts

Pelaksanaan Pilkada di Lapas Narkotika Kelas IIA Pematangsiantar Lancar *Paslon Boby/Surya Raih 420 Suara, Edy/Hasan Peroleh 124 Suara

Simalungun - Konstruktif.id | Pelaksanaan Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) Calon Gubernur/Wakil Gubernur Sumatera Utara dan…

9 jam ago

Tim Kamtib Lapas Narkotika Kelas IIA Pematangsiantar Cek Saluran Pembuangan Air

Simalungun - Konstruktif.id | Tim Keamanan dan Ketertiban (Kamtib) Lapas Narkotika Kelas IIA Pematangsiantar melakukan…

1 hari ago

Polsek Siantar Timur Bantu Korban kecelakaan untuk mendapatkan pertolongan pertama

Pematangsiantar - Konstruktif.id | Kanit Binmas Polsek Siantar Timur AIPTU P. Simanjuntak selaku Perwira pengawas…

3 hari ago

Siap Menjamin Keamanan,Polres Pematangsiantar terjunkan 150 Personil Amankan 411 TPS Pilkada 2024

Pematangsiantar - Konstruktif.id | Kapolres Pematangsiantar AKBP Yogen Heroes Baruno SH. SIK pimpin Apel Pergeseran…

3 hari ago

Polres Pematangsiantar Sambut 60 Personil BKO Sat Brimob Polda Sumut

Pematangsiantar - Konstruktif.id | Dukung Pengamanan Pilkada 2024 ,Sebanyak 61 personel Sat Brimob Polda Sumut…

3 hari ago

Siap Jaga Keamanan Pilkada 2024, Samapta Polres Pematangsiantar kuti Latihan Pengendalian Massa di Sat Brimobda Sumut Batalyon B Tebing Tinggi

Pematangsiantar - Konstruktif.id | Siap Jaga Keamanan Pilkada 2024 Personil Polres Pematangsiantar mengikuti Latihan Pengendalian…

3 hari ago