Categories: Peristiwa

BPBD Kab. Toba Melakukan Penyemprotan Disinfektan di Desa Paindoan Kec. Balige

BPBD Kab. Toba Melakukan Penyemprotan Disinfektan di Desa Paindoan Kec. Balige

Toba / Konstruktif. Id

Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kabupaten toba melakukan penyemprotan disinfektan di desa paindoan kec balige , penyemprotan langsung dikendalikan Kepala Badan Penanggulangan Bencana Daerah Kabupaten Toba dr Pontas Batubara. hal ini di lakukan guna mengantisipasi penyebaran virus covid 19 di wilayah toba.

Sekaitan dengan beredarnya imformasi yang tidak jelas, oleh karena itu kepala BPBD Kabupaten Toba menyatakan tidak ada itu, Hasil pemantauan konstruktif di tempat, semua di semprot disinfektan terutama dilokasi yang dianggap layak untuk di semprot. Masyarakat Toba tetap dihimbau waspada dan jangan panik, tidak perlu mendengarkan imFormasi yang kita tidak tau kebenaranya. (Berto).

Redaksi

Recent Posts

Pelaksanaan Pilkada di Lapas Narkotika Kelas IIA Pematangsiantar Lancar *Paslon Boby/Surya Raih 420 Suara, Edy/Hasan Peroleh 124 Suara

Simalungun - Konstruktif.id | Pelaksanaan Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) Calon Gubernur/Wakil Gubernur Sumatera Utara dan…

3 jam ago

Tim Kamtib Lapas Narkotika Kelas IIA Pematangsiantar Cek Saluran Pembuangan Air

Simalungun - Konstruktif.id | Tim Keamanan dan Ketertiban (Kamtib) Lapas Narkotika Kelas IIA Pematangsiantar melakukan…

1 hari ago

Polsek Siantar Timur Bantu Korban kecelakaan untuk mendapatkan pertolongan pertama

Pematangsiantar - Konstruktif.id | Kanit Binmas Polsek Siantar Timur AIPTU P. Simanjuntak selaku Perwira pengawas…

2 hari ago

Siap Menjamin Keamanan,Polres Pematangsiantar terjunkan 150 Personil Amankan 411 TPS Pilkada 2024

Pematangsiantar - Konstruktif.id | Kapolres Pematangsiantar AKBP Yogen Heroes Baruno SH. SIK pimpin Apel Pergeseran…

2 hari ago

Polres Pematangsiantar Sambut 60 Personil BKO Sat Brimob Polda Sumut

Pematangsiantar - Konstruktif.id | Dukung Pengamanan Pilkada 2024 ,Sebanyak 61 personel Sat Brimob Polda Sumut…

2 hari ago

Siap Jaga Keamanan Pilkada 2024, Samapta Polres Pematangsiantar kuti Latihan Pengendalian Massa di Sat Brimobda Sumut Batalyon B Tebing Tinggi

Pematangsiantar - Konstruktif.id | Siap Jaga Keamanan Pilkada 2024 Personil Polres Pematangsiantar mengikuti Latihan Pengendalian…

2 hari ago