Categories: Daerah

Breaking News : Bom Bunuh Diri di Sekitar Gereja Katedral Makasar

Makasar | Konstruktif.id

Saat umat Kristen memperingati Minggu Palmarum yang merupakan awal dari pekan suci sebelum merayakan Paskah pada pekan depan,   terjadi ledakan bom sekitar pukul 10.30 WITA atau 09.30 WIB.

Ledakan yang cukup besar terjadi di dekat Gereja Katedral, Jalan Kajaolaliddo, Kota Makassar, Minggu, 28 Maret 2021. Ledakan dapat disaksikan dari rekaman CCTV yang beredar luas di media sosial. Saksi di lokasi menceritakan ada potongan tubuh.

Kabag Humas Polrestabes Makassar Kompol Edhy mengatakan ada korban meninghal dunia.bSaksi di lokasi menceritakan ada potongan tubuh, akibat ledakan bom ini.

“Informasinya ada yang meninggal dunia,” kata Kompol Edhy ketika dikonfirmasi. Namun, ia belum bisa memastikan siapa korban tewas akibat ledakan ini, apakah warga atau pelaku. “Ada beberapa potongan tubuh manusia ini,” tutur Andy.

Hingga berita ini diturunkan Belum diketahui apa penyebab benda yang meledak. Namun, sejumlah warga yang melintas atau berada di sekitar terlihat panik.

Dalam video rekaman yang beredar, terdengar suara warga yang menyebut ledakan itu adalah bom dan terdapat potongan tubuh. (*/Poltak Simanjuntak)

Redaksi

Recent Posts

Dokkes Polres Pematangsiantar Laksanakan Sosialisasi dan Skrining TBC

Pematangsiantar - Konstruktif.id | Seksi Kedokteran Kepolisian dan Kesehatan Kepolisian (Dokkes) Polres Pematangsiantar melaksanakan sosialisasi…

2 jam ago

Menjaga Situasi Kamtibmas Kondusif Jelang Pilkada 2024,Polres Pematangsiantar Laksanakan Cooling System

Pematangsiantar - Konstruktif.id | Kapolres Pematangsiantar AKBP Yogen Heroes Baruno SH. SIK pimpin pelaksanaan kegiatan…

21 jam ago

Sat Lantas Polres Pematangsiantar Police Go To School di SMP Negeri 5

Pematangsiantar - Konstruktif.id | Kasat Lantas Polres Pematangsiantar AKP Gabriellah A. Gultom SIK. MH diwakili…

1 hari ago

Ratusan Personel Polres Pematangsiantar Amankan Kampanye Terbuka Di Lapangan Adam Malik

Pematangsiantar - Konstruktif.id | Untuk memastikan setiap tahapan Kampanye dari semua pasangan Calon Walikota dan…

2 hari ago

Kapolsek Siantar Barat lakukan Pendampingan Penertiban Aset Rumah Perusahan PT. KAI (Persero)

Pematangsiantar - Konstruktif.id | Polres Pematangsiantar melalui Kapolsek Siantar Barat IPTU Dian Putra, Sos.I., MH.,*…

2 hari ago

Sat Samapta Polres Pematangsiantar Pengamanan Objek Vital

Pematangsiantar - Konstruktif.id | Personil Satuan Samapta Polres Pematangsianțar melaksanakan pengamanan Objek Vital di wilayah…

2 hari ago