Categories: Viral

Lagi, Rumah Roma Napitupulu Didatangi Pendata

Pematangsiantar – Konstruktif.id

Usai kedatangan seorang pria berbadan pendek yang mengaku RT, kembali rumah Roma Napitupulu didatangi pendata dari pihak kelurahan Sigulanggulang.

Amatan Konstruktif.id di jalan Bah Birong Ujung Kelurahan Sigulanggulang Kecamatan Siantar Utara kota Pematangsiantar, setibanya 2 orang wanita tersebut kekediaman yang dikontrak Roma, mereka langsung memastikan Roma tidak terdata dalam penerima bantuan dari Pemko sebagai warga berdampak Covid 19.

Bahkan salah seorang pendata mengakui kalau sebelumnya mereka sudah mendata Roma, akan tetapi dia tidak tau kemana data yang diberikan mereka dibuat pengumpul data di Kelurahan.

Bahkan bisikan kedua wanita pendata tersebut, memastikan kalau Roma merupakan orang yang tepat sesuai dengan berita yang telah ditayangkan Konstruktif.id.

Pendata itu juga menerangkan Kamis (7/5) kalau wajar banyak yang kecewa karena ada warga yang tidak terdata, dan benar membutuhkam bantuan. Dan mereka juga tidak mengetahui dimana kesalahan tersebut karena sepengetahuan mereka kalau Roma dan tetangganya sudah didata.

Usai mendata ulang, kedua wanita tersebut langsung meninggalkan kediaman Roma Napitupulu.

Sangat disayangkan setelah diberitakan baru perangkat pemerintah baru bekerja, dan diduga data penyesuaian dari Dinas Sosial Kota Pematangsiantar tidak akurat. Sehingga terjadi kebobolan ada warga yang benar benar perlu dibantu ternyata tidak dapat bantuan.(rey/red)

Redaksi

Recent Posts

Pelaksanaan Pilkada di Lapas Narkotika Kelas IIA Pematangsiantar Lancar *Paslon Boby/Surya Raih 420 Suara, Edy/Hasan Peroleh 124 Suara

Simalungun - Konstruktif.id | Pelaksanaan Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) Calon Gubernur/Wakil Gubernur Sumatera Utara dan…

9 jam ago

Tim Kamtib Lapas Narkotika Kelas IIA Pematangsiantar Cek Saluran Pembuangan Air

Simalungun - Konstruktif.id | Tim Keamanan dan Ketertiban (Kamtib) Lapas Narkotika Kelas IIA Pematangsiantar melakukan…

1 hari ago

Polsek Siantar Timur Bantu Korban kecelakaan untuk mendapatkan pertolongan pertama

Pematangsiantar - Konstruktif.id | Kanit Binmas Polsek Siantar Timur AIPTU P. Simanjuntak selaku Perwira pengawas…

3 hari ago

Siap Menjamin Keamanan,Polres Pematangsiantar terjunkan 150 Personil Amankan 411 TPS Pilkada 2024

Pematangsiantar - Konstruktif.id | Kapolres Pematangsiantar AKBP Yogen Heroes Baruno SH. SIK pimpin Apel Pergeseran…

3 hari ago

Polres Pematangsiantar Sambut 60 Personil BKO Sat Brimob Polda Sumut

Pematangsiantar - Konstruktif.id | Dukung Pengamanan Pilkada 2024 ,Sebanyak 61 personel Sat Brimob Polda Sumut…

3 hari ago

Siap Jaga Keamanan Pilkada 2024, Samapta Polres Pematangsiantar kuti Latihan Pengendalian Massa di Sat Brimobda Sumut Batalyon B Tebing Tinggi

Pematangsiantar - Konstruktif.id | Siap Jaga Keamanan Pilkada 2024 Personil Polres Pematangsiantar mengikuti Latihan Pengendalian…

3 hari ago