Categories: Pematangsiantar

Polres Siantar Sembelih Lima Ekor Sapi Saat Idul Adha 1445 H

PematangsiantarKonstruktif | Kapolres Pematangsiantar AKBP Yogen Heroes Baruno, S.H,S.I.K Pimpin penyembelihan hewan qurban Lima ekor Sapi, Senin 17 Juni 2024

Kegiatan pemotongan hewan qurban ini dilaksanakan di Lapangan Polsek Siantar Martoba yang berada di Jalan Pdt JT Saragih, Kelurahan Tanjung Pinggir, Kecamatan Siantar Martoba.

Kapolres Pematangsiantar AKBP Yogen Heroes Baruno, S.H,S.I.K menyerahkan hewan qurban kepada Ketua Panitia Kompol Zulham SH, MH dan Penyembelih Ustaz Idris,kemudian menyaksikan pemotongan hewan kurban pada Hari Raya Idul Adha 1445 H.

Kapolres Pematangsiantar AKBP Yogen Heroes Baruno, S.H,S.I.K menyampaikan sesuai dengan Tema Idul Adha tahun ini yang ditetapkan dari Mabes Polri, Idul Adha Meneguhkan Nilai Nilai Kepatuhan Dan Semangat Pengabdian Polri Guna Mewujudkan Kamtibmas Menuju Indonesia Maju

“Dan Hari ini Keluarga besar Polres Siantar ikut melaksanakan Pemotongan qurban dan hasil qurban berupa daging akan diserahkan kepada Personil,PNS dan PHL yang bekerja di Polres Siantar dan Polsek jajaran yang beragama Islam serta masyarakat sebanyak 510 bungkus sekitar Polsek Siantar Martoba yang beragama Islam,” terangnya.

Ia berharap dengan adanya penyembelihan hewan kurban ini, agar dalam pelaksanaan tugas sehari-hari dapat berkorban juga kepada institusi Polri sebagai Pelayan Pelindung dan pengayom Masyarakat.(Rey/Red)

Redaksi

Recent Posts

Pelaksanaan Pilkada di Lapas Narkotika Kelas IIA Pematangsiantar Lancar *Paslon Boby/Surya Raih 420 Suara, Edy/Hasan Peroleh 124 Suara

Simalungun - Konstruktif.id | Pelaksanaan Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) Calon Gubernur/Wakil Gubernur Sumatera Utara dan…

12 jam ago

Tim Kamtib Lapas Narkotika Kelas IIA Pematangsiantar Cek Saluran Pembuangan Air

Simalungun - Konstruktif.id | Tim Keamanan dan Ketertiban (Kamtib) Lapas Narkotika Kelas IIA Pematangsiantar melakukan…

2 hari ago

Polsek Siantar Timur Bantu Korban kecelakaan untuk mendapatkan pertolongan pertama

Pematangsiantar - Konstruktif.id | Kanit Binmas Polsek Siantar Timur AIPTU P. Simanjuntak selaku Perwira pengawas…

3 hari ago

Siap Menjamin Keamanan,Polres Pematangsiantar terjunkan 150 Personil Amankan 411 TPS Pilkada 2024

Pematangsiantar - Konstruktif.id | Kapolres Pematangsiantar AKBP Yogen Heroes Baruno SH. SIK pimpin Apel Pergeseran…

3 hari ago

Polres Pematangsiantar Sambut 60 Personil BKO Sat Brimob Polda Sumut

Pematangsiantar - Konstruktif.id | Dukung Pengamanan Pilkada 2024 ,Sebanyak 61 personel Sat Brimob Polda Sumut…

3 hari ago

Siap Jaga Keamanan Pilkada 2024, Samapta Polres Pematangsiantar kuti Latihan Pengendalian Massa di Sat Brimobda Sumut Batalyon B Tebing Tinggi

Pematangsiantar - Konstruktif.id | Siap Jaga Keamanan Pilkada 2024 Personil Polres Pematangsiantar mengikuti Latihan Pengendalian…

3 hari ago