Categories: Daerahtebingtinggi

Polres Tebingtinggi Adakan Razia Masker

Tebingtinggi | Konstruktif.id

 

Pelaksanaan vaksinasi massal terus bergulir di Puskesmas yang telah ditentukan di Kota Tebingtinggi. Vaksinasi ini merupakan lanjutan dari vaksinasi massal terhadap 2.000 orangdalam rangka peringatan Hut Bhayangkara ke-75 dan serbuan vaksinasi dalam menyambut Hut Kodam I/BB.

 

Walaupun sudah si vaksin, bukan berarti bebas tanpa protokol kesehatan. Akan tetapi untuk tetap mendisiplinkan dan meningkatkan kesadaran pentingnya prokes, Polres Tebingtinggi menggelar operasi yustisi.

 

Kegiatan Personil Polres Tebingtinggi yang dipimpin oleh perwira pengawas Iptu Agus Arianti dan perwira pengendali Iptu MS Syarifuddin melaksanakan kegiatan operasi yustisi yang dilakukan Senin (05/7) di beberapa ruas jalan protokol Kota Tebingtinggi secara mobile.

Personil Polres membagikan masker kepada masyarakat Kota Tebingtinggi yang sedang melintas tanpa menggunakan masker.

Kegiatan dilakukan memberikan himbauan kepada masyarakat agar tetap memakai masker dan tetap mematuhi protokol kesehatan lainnya seperti mencuci tangan, menjaga jarak, menghindari kerumunan dan mengurangi mobilitas.

 

Pada operasi tersebut personil Polres Tebingtinggi memberikan teguran bagi masyarakat yang tidak menggunakan masker serta himbauan-himbauan tentang disiplin atau patuh akan prokes.

Dan personil juga membagikan masker kepada masyarakat Kota Tebingtinggi yang sedang melintas tanpa menghunakan masker.

 

Kegiatan dilaksanakan dalam 4 (empat) titik yaitu di Jl Dr Sutomo Kel Tebingtinggi Lama Kec Tebingtinggi Kota tepatnya di Depan Kantor PT Pos Tebingtinggi. Di Jl Pahlawan Kel Pasar Gambir Kec Tebingtinggi Kota, Kota Tebingtinggi. Simpang 4 Kota Tebingtinggi, serta simpang Beo Kota Tebingtinggi.

 

Iptu Agus Arianto yang juga sebagai Kasubag Humas Polres Tebingtinggi mengatakan bahwa oprasi yustidi ini, dilaksanakan untuk menghimbau masyarakat agar tetap patuh terhadap prokes.

 

Walaupun sudah di vaksin masyarakat tetap harus memakai masker. Hal ini sangat penting, dalam memutus mata rantai penyebaran Covid-19 di Kota Tebingtinggi, katanya. (Samsudin Silitonga).

Redaksi

Recent Posts

Pelaksanaan Pilkada di Lapas Narkotika Kelas IIA Pematangsiantar Lancar *Paslon Boby/Surya Raih 420 Suara, Edy/Hasan Peroleh 124 Suara

Simalungun - Konstruktif.id | Pelaksanaan Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) Calon Gubernur/Wakil Gubernur Sumatera Utara dan…

3 jam ago

Tim Kamtib Lapas Narkotika Kelas IIA Pematangsiantar Cek Saluran Pembuangan Air

Simalungun - Konstruktif.id | Tim Keamanan dan Ketertiban (Kamtib) Lapas Narkotika Kelas IIA Pematangsiantar melakukan…

1 hari ago

Polsek Siantar Timur Bantu Korban kecelakaan untuk mendapatkan pertolongan pertama

Pematangsiantar - Konstruktif.id | Kanit Binmas Polsek Siantar Timur AIPTU P. Simanjuntak selaku Perwira pengawas…

2 hari ago

Siap Menjamin Keamanan,Polres Pematangsiantar terjunkan 150 Personil Amankan 411 TPS Pilkada 2024

Pematangsiantar - Konstruktif.id | Kapolres Pematangsiantar AKBP Yogen Heroes Baruno SH. SIK pimpin Apel Pergeseran…

2 hari ago

Polres Pematangsiantar Sambut 60 Personil BKO Sat Brimob Polda Sumut

Pematangsiantar - Konstruktif.id | Dukung Pengamanan Pilkada 2024 ,Sebanyak 61 personel Sat Brimob Polda Sumut…

2 hari ago

Siap Jaga Keamanan Pilkada 2024, Samapta Polres Pematangsiantar kuti Latihan Pengendalian Massa di Sat Brimobda Sumut Batalyon B Tebing Tinggi

Pematangsiantar - Konstruktif.id | Siap Jaga Keamanan Pilkada 2024 Personil Polres Pematangsiantar mengikuti Latihan Pengendalian…

2 hari ago