Categories: simalungun

WBP di Lapas Narkotika Kelas IIA Pematangsiantar Ikuti Ibadah Minggu

SimalungunKonstruktif.id | Warga Binaan Pemasyarakatan di Lapas Narkotika Kelas IIA Pematangsiantar mengikuti ibadah Minggu, (28/7/2024).

Pdt Andi Sastra Ginting dari Badan Kerjasama Antar Gereja) Kabupaten Karo menjadi pengkhotbah pada ibadah tersebut.
Pdt Andi Sastra Ginting dalam khotbahnya mengajak kepada para WBP untuk saling mengasihi dengan sesama.
Dianya berharap dengan kita saling mengasihi antar maka akan tercipta kehidupan yang damai antara sesama dan sang pencipta, sebut Ginting.
Sementara itu Kepala Kesatuan Pengamanan Lembaga Pemasyarakatan (KPLP) Narkotika Kelas IIA Pematangsiantar Ucok Sinabang kepada wartawan mengatakan ibadah Minggu yang rutin dilaksanakan di Lapas ini merupakan program dari kelompok kerja bimbingan narapidana dan anak didik.
Pihaknya berharap dengan rutinnya para WBP mengikuti ibadah dapat meningkatkan ketakwaan mereka pada Tuhan, ujarnya. (Rey/red)

Redaksi

Recent Posts

Pelaksanaan Pilkada di Lapas Narkotika Kelas IIA Pematangsiantar Lancar *Paslon Boby/Surya Raih 420 Suara, Edy/Hasan Peroleh 124 Suara

Simalungun - Konstruktif.id | Pelaksanaan Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) Calon Gubernur/Wakil Gubernur Sumatera Utara dan…

13 jam ago

Tim Kamtib Lapas Narkotika Kelas IIA Pematangsiantar Cek Saluran Pembuangan Air

Simalungun - Konstruktif.id | Tim Keamanan dan Ketertiban (Kamtib) Lapas Narkotika Kelas IIA Pematangsiantar melakukan…

2 hari ago

Polsek Siantar Timur Bantu Korban kecelakaan untuk mendapatkan pertolongan pertama

Pematangsiantar - Konstruktif.id | Kanit Binmas Polsek Siantar Timur AIPTU P. Simanjuntak selaku Perwira pengawas…

3 hari ago

Siap Menjamin Keamanan,Polres Pematangsiantar terjunkan 150 Personil Amankan 411 TPS Pilkada 2024

Pematangsiantar - Konstruktif.id | Kapolres Pematangsiantar AKBP Yogen Heroes Baruno SH. SIK pimpin Apel Pergeseran…

3 hari ago

Polres Pematangsiantar Sambut 60 Personil BKO Sat Brimob Polda Sumut

Pematangsiantar - Konstruktif.id | Dukung Pengamanan Pilkada 2024 ,Sebanyak 61 personel Sat Brimob Polda Sumut…

3 hari ago

Siap Jaga Keamanan Pilkada 2024, Samapta Polres Pematangsiantar kuti Latihan Pengendalian Massa di Sat Brimobda Sumut Batalyon B Tebing Tinggi

Pematangsiantar - Konstruktif.id | Siap Jaga Keamanan Pilkada 2024 Personil Polres Pematangsiantar mengikuti Latihan Pengendalian…

3 hari ago